Teknik Dan Panduan Membuat Daftar Isi Dengan Multilevel List

1.         Buka makalah atau skripsi yang akan dibuatkan daftar isi, kemudian tandai seluruh bab dari bab I sampai dengan daftar pustaka (hanya babnya saja). Kemudian di menu Home – Style, klik tanda jarum dan klik Save Selection as a New Quick Style. Kemudian beri nama Style sesuai keinginan Anda, dan klik OK/Save.
Description: cara membuat daftar isi otomatis_1
2.         Masih dalam posisi heading tertandai, klik menu References – Add Text – dan beri tanda pada opsi Level 1.
A

3.         Selanjutnya tandai semua sub heading di makalah Anda, kemudian di menu Home – Styles klik opsi Heading 2. Jika formatnya berubah, Anda boleh memperbaiknya secara manual.
Description: Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Microsoft Word 2010
4.         Masih dalam posisi sub heading tertandai, klik menu Reference – Add Text, kali ini posisikan ke opsi Level 2.
Description: cara membuat daftar isi otomatis_4
5.         Sekarang buatlah sebuah halaman baru di bagian paling atas dengan heading Daftar Isi, lalu klik menu References dan jarum kecil di opsi Table of Contents dan klik Insert Table of Contents.
Description: Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Microsoft Word 2010
6.         Ketika muncul jendela baru, biarkan pengaturannya seperti default dan klik saja tombol OK.
Description: Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Microsoft Word 2010
7.         Dan seperti inilah hasilnya
Description: Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Microsoft Word 2010

Komentar

Postingan populer dari blog ini